Kelayang Indonesia
Usaha/Bisnis
Nama Pemilik
Gabriella Manurung, Inas Nabilla, Nancy Margried, Desiree Btari Siregar, Ilhamia Nuantika, Nurita Bela
No. HP
081361143004
Jumlah Produk
11 Produk

Detail Produk

Santai Shirt

Santai Shirt

Harga Jual Rp. 320.000,00
Tipe Produk Batik brush, Fashion, Kemeja unisex
Potensi Ekspor Ya
Deskripsi Produk

Bahan : 100% Rayon Kemeja santai dengan detail kerah rebah. Dibuat dengan teknik batik brush menciptakan motif yang terinspirasi dari detail rumbia pada rumah tradisional Belitung. Dengan bahan yang lembut dan nyaman luaran dengan konsep versatile ini. Cocok digunakan untuk acara formal, maupun bersantai dirumah. Catatan : Hasil pencelupan warna manual akan menyebabkan sedikit pebedaan warna dari tampilan foto dan warna asli. Detail Ukuran (All size) Lingkar Dada : 128 cm Panjang Baju : 70 cm Panjang Lengan : 35 cm Petunjuk perawatan: Dicuci dengan tangan ataupun mesin cuci, air dingin, setrika dalam suhu yang tidak terlalu panas, dan jangan diberi pemutih.